Konon, Hoaks! Kabar yang Sebut Pembakar Bendera PDIP Anggotanya Sendiri yang Nyaru Ikut Demo Tolak RUU HIP


JABARBICARA.COM-- Baru-baru ini beredar informasi di media sosial yang menyebut pembakar bendera PDI Perjuangan di depan gedung DPR adalah simpatisan PDI Perjuangan yang menyaru di tengah demonstrasi menolak Rancangan Undang-Undang Haluan Ideologi Pancasila.

Menurut informasi Komunikasi dan Informatika yang melansir berita dari medcom.id, narasi tersebut tidak benar alias hoaks.

Dalam informasi yang disampaikan di situs kominfo disebutkan sampai sekarang belum ada kabar bahwa aparat kepolisian mengamankan pembakar bendera.

Foto yang menunjukkan petugas dan lelaki berpeci tanpa baju itu tidak ada hubungannya dengan aksi pembakaran bendera PDI Perjuangan. 
Diambil dari Acurat.Co  

  • -

0 Komentar :

    Belum ada komentar.