Jalan Mulus Lancarkan Mobilitas Ekonomi Warga


JABARBICARA.COM:--- Berbagai upaya untuk meningkatkan perekonomian masyarakat, salah satunya membangun jalan supaya mulus. Hal tersebut dilakukan di desa Girimukti kecamatan Cibatu Kabupaten Garut.

Kepala desa Girimukti, Sumarna menerangkan dalam upaya meningkatkan ekonomi warga, pihaknya melakukan pembangun jalan desa dengan cara dirabat

Mengapa demikian, jelasnya salah satu pital menggerakan perekonomian yakni membangun sarana prasarana dulu, sakahsatunya jalan, tandasnya

Sumarna jelaskan Jalan desa merupakan sarana yang pital kebutuhan warga untuk tranfortasi, tuturnya

Hal itu dilakukan pembangunan jalan desa, merupakan lancarnya hilir mudik warga dalam tranfortasi.Dan tak itu saja setelah sarana jalan mulus secara otomatis perekonomian warga dapat meningkat, kata kades Girimukti,  Rabu (07/08/2019) dilokasi pembangunan

Pihaknya menerangkan pembangunan jalan desa yang ada diwilayahnya, menggunakan anggaran Dana Desa bantuan dari Pemerintah Pusat, pada pencairan tahap dua, ujarnya

Lebih lanjut Sumarna tegaskan pembangunan jalan desa dengan panjang 500 meter, lebar 3 meter dengan ketingian 15 cm, ucapnya

"Tidak semuanya  jalan desa diwilayah kami dapat terbangun, sebab terbentur dengan anggaran.Jadi sedikit sedikit beftahap dibangun dengan adanya bantuan dari pemerintah.Nanti juga akan selesai seluruhnya," pungkas Sumarna. (Fitri N/Ik)

  • -

0 Komentar :

    Belum ada komentar.